Puisi Karya Siswa
Malam Mencekam
Suara hentakan dalam kesunyian malam yang mengagetkan
Burung burung kelam beterbangan
Menciptakan rasa dalam pelukan angin yang menerkam
Tak ada lagi jalan untukku menyandar
Namun ada satu orang yang membuatku sadar.
Kaulah bintangku
Yang berada dalam kesunyian malam mencekam dalam kalbu
Menguatkan rasa
Beterbangan bak kayu yang terlontar mengingatkanku tenang
Bintang yang sedang bergelora dalam rasa
Rasa cinta dan sayang sangat dalam
Tentang seseorang yang telah terikat pergi
Mahendra
Probolinggo, 7 November 2019
Gambar dikutip dari : https://pixabay.co
Baca Juga Ya!!

Tanah Mulia – Aldonio M. F. M
Tanah Mulia Bintang gemerlap di langit malam, begitu sepasang dengan sang bulan Tetap bangkit suatu kenang dalam lalu, Ambisi tanah air tercintaku Lama telah dinanti Manisnya atas kemerdekaan, Melangkah pijak ...

Cita-cita – Pahlawan Bangsa Ahmad Syaiful Rizal
Cita-cita Pahlawan Bangsa Ahmad Syaiful Rizal Tak ada ubah Dari waktu ke waktu Demi sebuah gapai Kami rela bertaruh Semua yang jadi hak milik Pun kami rela lebur hancur Demi ...

Pahlawanku – Ahmad Adi Supriyanto
Pahlawanku Pahlawan.... Kuucap rasa terima kasih Telah bertumpah darah Telah berjuang demi negeri merdeka, dengan segenap jiwa dan raga Pahlawan..... Tanpa terbayang abdimu untuk negeri ini, Kau telah berjuang, bertumpah ...

Bangkit – Achmad Fauzan
Bangkit Membanting tulang Memutar otak Memeras keringat Demi Indonesia yang terpuruk Perlahan bangkit Melawan nasib buruk Agar tercapai masa indah Bangkitlah Indonesia! Merdeka... Merdeka... Merdeka... Achmad Fauzan Kraksaan, 29 Agustus ...