Puisi Karya Siswa

Rupa-Rupa

Kata itu melekat

Kucoba memaknainya

Kuresapi tiap unsur abjadnya

Tapi…, sepi

Terlalu rumit dijabar pasti

Kuganti dengan kata lain

Yang berbeda

Dimaknai pun kata lain membingungkan

Meski kata lain indah

Yang katanya masih balita

Beralihku dengan katanya

Mereka bilang mudah

Fantastis!

Tapi sombong kurasa

Kutanya pada yang paling hebat

Buang saja, katanya

Akhirnya kuperoleh kataku

Kataku bebas, indah, mudah, nan cinta

Terabstrak pun kataku sempurna warna makna

Ainul Yakin

Probolinggo, 8 November 2019

Gambar dikutip dari : https://pixabay.com

Baca Juga Ya!!

[pt_view id=”df6714fidg”]

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Fill out this field
Fill out this field
Mohon masukan alamat email yang sah.
You need to agree with the terms to proceed

Menu